Prediksi Pertandingan Real Madrid vs Valencia, Liga Spanyol

Posted by Unknown

LIGA SPANYOL-PORTAL-6Prediksi Pertandingan Real Madrid vs Valencia, Liga Spanyol, disiarakan LIVE di TV ONE pada tanggal 9 April 2012, pukul 02.30 WIB. Kemangan disetiap laga dipertandingan sisa musim ini kiranya mutlak dibutuhkan Real Madrid guna mengamankan peluang gelar juara yang sudah didepan mata. Ujian Ronaldo cs akan diawali akhir pekan ini saat mereka menjamu tim kuat Valencia.

Tidak boleh lagi ada hasil kurang maksimal seperti saat imbang 1-1 melawan Malaga dan Villarreal. Pasalnya  deretan jadwal berat yang menghadang tim asuhan Jose Mourinho. Selain harus berhadapan dengan Atletico, bernapas sejenak menghadapi Gijon, bertarung mati-matian di partai el clasico kontra Barcelona, menguji kebangkitan Sevilla, serta mencoba mematikan keindahan permainan Bilbao.

Bandingkan dengan jadwal Barca. Selain kontra Real Madrid, lawan berat yang mesti dihadapi Tim Catalan ‘hanya’ sekelas levante dan Malaga.

Rentetan lawan semacam itu membuat pelatih Jose Mourinho harus pintar-pintar merotasi tim. Bahayanya, ini bukanlah kebiajakan utama sang eks pembesut Inter dan Chelsea, Mou cenderung menurunkan pemain yang itu-itu saja.

Belakangan, sejumlah pemain seperti Lassana Diarra, Ricardo Carvalho, Nuri Sahin, dan Angel Di Maria silih berganti mengalami cedera. Muncul dugaan bahwa absennya para pemain tersebut merupakan efek dari kelelahan otot akibat beban yang berat.

Mou membantah. “Pemain saya baik-baik saja. Mereka tidak kelelahan. Kepercayaa diri mereka juga sedang bagus dan semaunya bersemangat untuk bisa tampil,” katanya di Goal.

Sang entrenador boleh mengatakan apapun sesukanya. Yang jelas, ia mesti memikirkan dengan benar pemain mana yang diturunkan dipartai melawan siapa. Termasuk tridente sangar Cristiano Ronaldo Karim Benzema-Gonzalo Higuain. Mou tidak ingin para prajuritnya bertumbangan sebelum menyentuh garis finis, bukan?

Belum lagi bicara soal perjuangan Madrid di Liga Champion. Kepada Corriere Della Serra, si bos mengaku bahwa turnamen paling elite di Benua Biru ini merupakan obsesi pribadinya. “Salah satu target utama saya dalam sepak bola adalah menjuarai LC dengan tiga tim yang berbeda,” begitu katanya.

Akhir pekan nanti, Madrid patut bersyukur karena Pepe sudah bisa merumput usai menjalani sanksi dua pertandingan akibat perlakuan tidak hormat terhadap wasit di laga melawan Villarreal. Kegarangan bek asal Portugal ini diperlukan untuk meredam eksposivitas bomber tamu. Roberto Soldado yang juga sudah bisa tampil kembali usai menjalani sanksi akumulasi kartu kuning. Pemain terakhir ini mencetak kedua gol Valencia saat takluk 2-3 dari Madrid di paruh pertama kompetisi.

Head to head Real Madrid vs Valencia:
20 Nov 2011 (PLL) Valencia 2 – 3 Real Madrid
23 Apr 2011 (PLL) Valencia 3 – 6 Real Madrid
05 Des 2010 (PLL) Real Madrid 2 – 0 Valencia
19 Apr 2010 (PLL) Real Madrid 2 – 0 Valencia
13 Des 2009 (PLL) Valencia 2 – 3 Real Madrid

Lima pertandingan terakhir Real Madrid:
05 Apr 2012 (PLC) Real Madrid 5 – 2 APOEL
01 Apr 2012 (PLL) Osasuna 1 – 5 Real Madrid
28 Mar 2012 (PLC) APOEL 0 – 3 Real Madrid
25 Mar 2012 (PLL) Real Madrid 5 – 1 Real Sociedad
22 Mar 2012 (PLL) Villarreal 1 – 1 Real Madrid

Lima pertandingan terakhir Valencia:
01 Apr 2012 (PLL) Valencia 1 – 1 Levante UD
30 Mar 2012 (PLE) AZ Alkmaar 2 – 1 Valencia
25 Mar 2012 (PLL) Getafe 3 – 1 Valencia
22 Mar 2012 (PLL) Valencia 1 – 2 Real Zaragoza
19 Mar 2012 (PLL) Athletic Bilbao 0 – 3 Valencia

Prediksi susunan pemain Real Madrid vs Valencia:

Real Madrid: 1-Casillas, 17-Arbeloa, 3-Pepe, 4-S. Ramos, 12-Marcelo, 14-X. Alonso, 6-Khedira, 8-Kaka, 10-Oezil, 7-C. Ronaldo, 9-Benzema.

Valencia: 13-Guaita, 22-Mathieu, 18-V. Ruiz, 4-Rami, 2-Mruno, 5-M. Topal, 21-Parejo, 7-Jonas, 8-Feghouli, 17-J. Alba, 9-Soldado.

Bursa taruhan: Real Madrid 0 : 2 Valencia
Prediksi skor makhir: Real Madrid 3-2 Valencia